PUISI SEDIH ( GUNDAH )

GUNDAH
cipta : Darmadi

PUISI SEDIH ( GUNDAH )

SEIRIS HATI TAK TAHU ARAH
TERTAWA TANPA KEBAHAGIAAN
TERIAK TAK BERSUARA 
RIANG TAK KUNJUNG DATANG
DAN ENGGAN TU MAMPIR
TERKADANG PIKIRAN TAK SEJALAN DENGAN HATI
PANAS NYA UDARA MEMANASKAN TUBUH
DAN DINGIN NYA HATI TAK INGIN MENDINGINKAN
SEMUA.
KU MENDENGAR SEMUA
TETAPI KU TAK MAMPU MENANGKAP MAKNA DARI SETIAP BUNYI 
YANG KU DENGAR
KELEMBUTAN HATI TERKADANG TAJAM
DAN TERKADANG LEMBUT SEPERTI SUTRRA
AIR MATA MENETES 
TANPA ALASAN NYATA
DAN TANPA SEBAB YANG NYATA
KU TERIAK DI DALAM SEBUAH RUANGAN 
YANG SEAKAN KU BERADA DI RUANGAN GELAP
DAN TIADA SATU ORANG PUN YANG MENDENGAR TERIAKAN KU
SAKIT . . .
IYA  . . .
SUNGGUH SAKIT YANG KU RASAKAN
TAK SEORANG YANG BISA MENDENGARKAN JERITAN HATI INI 
MEMINTA PERTOLONGAN
DAN PADA AKHIRNYA
KU BERUSAHA SENDIRI
DAN BERJUANG
AIR MATA BERDERAI MENETES
BAGAIKAN TIDAK ADA
KEHIDUPAN DI HARI ESOK
DAN TIDAK ADA IMPIAN 
TIDAK ADA ANGAN-ANGAN
YANG KU TAHU HANYA LAH
AKU INGIN KELUAR 
DAN LEPAS DARI JERATAN
GUNDAH YANG KU RASAKAN.



Comments

Popular posts from this blog

PUISI SEMANGAT ( TERBANG BERSAMA MIMPI )

PUISI SEDIH ( TERPANDANG HINA )

PUISI SEDIH ( HARGAI CINTA KU )