PUISI PALING SEDIH ( TANGISAN KALBU )

cerpusremaja.blogspot.com, blog yang membahas tentang puisi sedih,puisi semangat,puisi motivasi,kata kata motivasi para tokoh terkenal dan berita seluruh dunia,
semoga semua isi blog ini bermanfaat terutama para pengunjung.
beri saya semua kekurangan tentang blog ini,
dan apa yang kurang tentang blog ini
beri masikan di kolom komentar,supaya blog ini lebih maju lagi dari sebelum nya.



TANGISAN KALBU
Karya : Darmadi

PUISI  PALING SEDIH ( TANGISAN KALBU )


MAHKOTA INDAH DI HIASI DENGAN PERNAK PERNIK
YANG MEMANCAR KAN CAHAYA
MENJINAKAN MATA MEMANDANG
AKU .
AKU TERSENYUM DAN BAHAGIA
DI PANDANGAN SERIBU MATA MEMANDANG
DAN BERSEDIH DI SATU MATA HATI
MATA HATI YANG MENYADARI DUKA YANG MENDALAM
KEBAHAGIAN YANG HANYA BAHAGIA DI TAMPILAN DEPAN
TETAPI DI DALAM SEDIH DAN MERANA
MEREKA MELIHAT DIRI INI
SEAKAN MELIHAT SERIBU KEBAHAGIAN YANG TERPANCAR
SERIBU KESENANGAN
DAN JUGA SEJUTA SENYUMAN
TANPA MEREKA SADARI
DIRI INI LAH YANG MENYIMPAN SEJUTA SEDIH
SEJUTA DUKA
DAN SEJUTA RASA SAKIT YANG MENDALAM
MEREKA HANYA MELIHAT SAMPUL DEPAN DENGAN
INDAH NYA GEJOLAK KEBAHAGIAN
MEMANJAKAN SETIAP MATA YANG MEMANDANG
SEOLAH DIRI INI LAH MANUSIA YANG PALING BERUNTUNG
DAN YANG PALING SUKSES DAN BAHGIA
DI BALIK KEJOLAKAN YANG MEMUKAU
TERSIMPAN SERIBU DUKA
SEJUTA KESEDIHAN
DAN SEJUTA TETESAN TANGIS
MEMBASAHI HATI YANG MERANA
AKU LAH SESEORANG YANG TAK BERUNTUNG
JIKA DI LIHAT DARI SISI SEBELAH
DI SATU SISI DIRI INI MEMANG LAH BAHAGIA
BAGAIKAN MAHKOTA RAJA YANG MEMANCAR KAN 
CAHAYA MANJA YANG MENCERMINKAN SERIBU KEWIBAWAAN 
DAN JUGA SERIBU KESENANGAN
TETAPI DI SATU SISI YANG LAIN
DIRI INI LAH YANG MENDERITA LEBIH DARI 
SERIBU KESENANGAN TERSEBUT
DIRI INI YANG MERASAKAN SEJUTA KESEPIAN 
BERSAMAAN DENGAN SEJUTA DUKA YANG MENGGAMBAR KAN
JIWA YANG GERSANG DI TERPA CAHAYA PANAS NYA PENDERITAAN
PENDERITAAN YANG TAK BISA DI SAMPAIKAN DENGAN KATA
DENGAN AIR MATA
DAN JUGA DENGAN ISYARAT BAHASA DUKA
DAN TAK ADA DUA
YANG BISA MELEBIHI
HATI YANG TERKAKU MERANA


Video Suara puisi nya :

Comments

Popular posts from this blog

PUISI SEDIH ( TERPANDANG HINA )

PUISI SEMANGAT ( TERBANG BERSAMA MIMPI )

PUISI SEMANGAT ( BERJUANG )